Flutter Splash Screen using swipper

Kardo Tinambunan
2 min readDec 14, 2021

--

bicara mengenai flutter, mungkin tidak asing lagi bagi kamu yang sudah lama berkecimpung di dalam dunia programming khususnya di bidang mobile developer. Flutter sendiri banyak di minati karena bersifat cross platform.

Kembali ke topik utama kita, sesuai dengan judul di atas kali ini kita akan membuat splash screen menggunakan image dan terserah image nya dari internet atau dari lokal tergantung kebutuhan kalian.

langsung saja, pertama buat project baru di android studio kalian atau di VS Code kalian.

gambar di atas merupakan struktur file yang akan kita buat nantinya.

karena kita akan menggunakan image untuk splash screen kita, maka kita perlu mendaftarkan directory assets/images di dalam pubspec.yaml kita.

uncomment kata assets yang ada lama pubspec.yaml kalian dan daftarkan directory image tempat kalian berada.

jika seudah selesai maka akan menghasilkan seperti ini.

assets:

- assets/images/

kemudian buat file home dan masukkan code berikut.

kemudian pada file splashscreen.dart masukkan kode berikut.

jika kalian ingin mengubah durasi splashscreen kalain agar terlihat cukup lama, kalian hanya perlu mengubah nilai pada durasi splash.

Selanjutnya pada menu main.dart , daftarkan file SplashScrren.dart ke dalam main, karena yang pertama kali di eksekusi adalah file splashscreen.

setelah selesai maka jalankan project kalian dengan menekan F5 di VS Code atau melalui terminal dengan perintah flutter run .

jika berhasil maka hasilnya akan seperti di bawah ini.

--

--

Kardo Tinambunan
Kardo Tinambunan

Written by Kardo Tinambunan

hay saya seorang fullstak developer di salah satu kantor di siolo

No responses yet